Post Page Advertisement [Top]

Serda Dedi Jumaedi Hadiri Acara Puncak Tujuh Belasan Dalam Rangka HUT RI Ke - 78 Di Wilayah Binaan

Babinsa saat hadiri kegiatan, Minggu 27/08/23.

kodim0606kotabogor.com - Serda Dedi Jumaedi Babinsa Kelurahan Ciwaringin, menghadiri kegiatan acara puncak tujuh belasan dalam rangka memeriahkan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 tahun 2023 di wilayah Binaan.

Acara tersebut dilaksanakan pada hari Minggu tanggal 27 Agustus 2023 pukul 09.00 Wib, bertempat di Gang Ambi Jln. Merdeka No. 56 RT. 01 RW. 01 Kelurahan Ciwaringin Kecamatan Bogor Tengah Kota Bogor.
Ini adalah satu satu cara para warga Kelurahan Ciwaringin dalam rangka memperingati dan memeriahkan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke - 78, berbagai perlombaan telah selesai digelar, kini tiba di acara puncaknya, yaitu pembagian hadiah dan hiburan, ucap Serda Dedi.

Kegiatan yang dihadiri oleh Lurah Ciwaringin, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kelurahan Ciwaringin serta para tokoh masyarakat tersebut, berjalan dengan aman dan tertib, tutup Serda Dedi. (Gun4-1).


Editor : Hans 74 Pendim 0606/Kota Bogor.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Bottom Ad [Post Page]