Dandim 0606/Kota Bogor Hadiri Acara Peringatan HUT Ke 78 Persit Kartika Chandra Kirana TA. 2024
Acara peringatan HUT Persit KCK ke - 78, Kamis 02/05/24.
kodim0606kotabogor.com - Dandim 0606/Kota Bogor Kol Inf dr. fikri Ferdian S. Sos. M M. Hadiri Upacara Peringatan HUT Ke 78 Persit Kartika Chandra Kirana Ta 2024.Bertempat di Balai Suryakancana Jl. Merdeka No.64, RT.04/RW.03, Ciwaringin, Kecamatan Bogor Tengah, Kamis (2/5/2024).
Dalam Kegiatan Tersebut Sebagai Inrup di pimpin Langsung Oleh Danrem 061/Sk Brigjen TNI Faisol Izuddin Karimi,S.E.
Kegiatan Tersebut Di Hadiri Kasrem 061/SK Kolonel Inf Dody Herardi, S.H, Kasiintel Kasrem 061/SK, Kolonel Czi Karter Joyi Lumi, S.I.P., Kasiops Kasrem 061/SK Letkol Inf Ageng Wahyu Romadhon, S.I.P., M.I.P., Kasipers Kasrem 061/SK Letkol Inf Imam Muchtarom ,S.I.P., Kasilog Kasrem 061/SK, Letkol Inf Achmad Siswahadi, S.E., Kasiren Kasrem 061/SK, Letkol Cpl Lilik Siswanto, S.Psi., Kasiter Kasrem 061/Sk Kolonel Inf Nur Wicahyanto, S.E., Kol Inf Dr. Fikri Ferdian, S.Sos. M.M. (Dandim 0606/Kota bogor), Kol.Cpm Didin Sofyannadin (Dandenpom III/I Kota Bogor) , Mayor Inf andi Yusuf kurniawan ( WaDanyon 300/Bjw ), Legkol Inf Raden Aldi Wibisono (Danyonif 315/Grd ), Ketua umum Persit Kartika Chandra Kirana, Ketua Ranting Persit Kartika Chandra Kirana Kocab rem 061/Sk. dan Para Anggota persit Korcab rem 061/Sk.
Dalam Sambutannya Danrem 061/SK Selaku Pembina Persit Kartika Chandra Kirana Menyampaikan Ucapan Selamat Ulang Tahun Ke 78 " Hari ini adalah acara Puncak peringatan hari ulang tahun ke-78 selaku pembina Persit Kartika Chandra Kirana keluarga besar Kodam 3 Siliwangi, yang atas nama pribadi dan mengucapkan selamat ulang tahun ke-78 kepada segenap anggota", Ungkapnya.
" Semoga dengan bertambahnya usia organisasi bertambah Juga kualitas pengabdian kepada bangsa dan negara peringatan hari ulang tahun juga sebagai Wahana intropeksi sekaligus evaluasi terhadap setiap peran dan pelaksanaan tugas", Tambah Danrem
" Semoga Organisasi ini ke depan dapat melangkah lebih baik lebih bermanfaat guna memutuskan program-program kerja organisasi dengan tema hal Terbaik untuk Persit Kartika Chandra Kirana ke-78 ", Pungkasnya. (Gun4-1).
Penerangan Kodim 0606/Kota Bogor.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar